Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dengan label Tugas PKWU

TUGAS PKWU KELAS X SMA SOAL PILIHAN GANDA DAN KUNCI JAWABAN

1. Kegiatan promosi harus memerhatikan beberapa hal, yaitu sebagai berikut, kecuali … masa tahapan siklus produksi b. jumlah dana yang tersedia untuk promosi c. sifat konsumen yang akan dilayani d. konsumen yang ingin dituju e. sifat atau ciri khusus produk yang dihasilkan Jawaban: c. sifat konsumen yang akan dilayani 2. Berikut bukan termasuk jenis tanaman umbi-umbian, yaitu …. a. singkong b. blewah c. ganyong d. talas e. muntul Jawaban: b. blewah 3. Teknik budi daya tanaman pangan jika menggunakan pestisida harus memerhatikan hal-hal tersebut, kecuali … a. tepat harga b. tepat mutu c. alat aplikasi d. tepat konsentrasi e. tepat sasaran Jawaban: a. tepat harga 4. Segala tanaman penghasil biji-bijian yang didalamnya terkandung karbohidrat dan protein disebut…. a. serealia b. biji-bijian c. umbi-umbian d. buah-buahan e. sayur-mayur Jawaban: b. biji-bijian 5. Memberikan nutrisi yang cukup bagi pertumbuhan dan perkembangan tanaman...

TUGAS PKWU SMA KELAS X MERAWAT TANAMAN HIAS DI RUMAH

10 CARA MERAWAT TANAMAN HIAS DI RUMAH :   Tahu Cara Menyiram Tiap pot pasti memiliki bulatan sebagai tempat keluarnya air. Siramlah sampai air meluap dan keluar dari lubang tersebut. Hentikan segera ketika air sudah keluar karena apabila kelebihan air, tanaman akan membusuk.   Tambah Kelembaban Bagaimana cara mengetahui bahwa tanaman kurang kelembaban? Bintik-bintik cokelat pada daun merupakan penandanya. Jadi, segera tempatkan di tempat yang lebih lembab.   Pencahayaan Tak semua tanaman dapat hidup di tempat yang gelap. Beberapa butuh pencahayaan terang untuk dapat melakukan fotosintesis. Oleh karena itu, tingkat pencahayaan sinar matahari penting bagi mereka.   Ubah Tanah Kadang-kadang tanaman tetap tidak tumbuh maksimal meskipun air dan pencahayaan sudah tepat. Solusinya dengan mengganti media tanam. Tak harus menggantinya dengan arang atau kristal, tetapi mengganti dengan tanah baru dapat memerbaharui nutrisi tanaman.   Bersihkan ...